Warandoy dalam sambutannya menyampaikan bahwa pawai karnaval ini di buat dengan maksud agar semangat juang serta penghargaan terhadap kemerdekaan yang sedang di rayakan saat ini adalah bagian daripada tujuan kegiatan ini." Semangat juang dan penghargaan merupakan salah satu tujuan kegiatan ini, " seru Warandoy kepada ratusan warga yang sudah mengantri menunggu di lepas rombongan tersebut dan di dampingi oleh Wakil Kapolres Sumba Timur Kompol Fery Dima dan Komandan Kodim 1601 Sumba Timur Letkol Infanteri Alexsius Ngurah, A.P.Sc.
Portal Berita Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur, Indonesia Terpercaya, Edukatif dan Tegas
Kamis, 14 Agustus 2014
PAWAI KARNAVAL KUMPULKAN BERAGAM ETNIS DI SUMBA TIMUR
Warandoy dalam sambutannya menyampaikan bahwa pawai karnaval ini di buat dengan maksud agar semangat juang serta penghargaan terhadap kemerdekaan yang sedang di rayakan saat ini adalah bagian daripada tujuan kegiatan ini." Semangat juang dan penghargaan merupakan salah satu tujuan kegiatan ini, " seru Warandoy kepada ratusan warga yang sudah mengantri menunggu di lepas rombongan tersebut dan di dampingi oleh Wakil Kapolres Sumba Timur Kompol Fery Dima dan Komandan Kodim 1601 Sumba Timur Letkol Infanteri Alexsius Ngurah, A.P.Sc.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar